Sawah Lunto pelajari Kebun Bergizi
Satu rombongan ibu-ibu PKK dari Sawahlunto, Sumatra Barat, hari Rabu kemarin berkunjung ke Kampung Pengadegan di Jakarta. Oleh pak Camat dan pak Lurah tamu ibu-ibu itu dibawa meninjau Pusat Pelatihan Haryono Suyono Center atau HSC yang dikelola Yayasan Anugerah Kencana Buana di Jl. Pengadegan Barat dengan webside gemari.id di Jakarta. Di HSC rombongan diterima oleh mas Drs Fajar Wiryono selaku Ketua dan mas Drs Rudi Lubis selaku Sejretaris. Kepada para tamu diberikan perkenalan Kebun Bergizi dengan tanaman pilihan dan cara menanam tanaman di halaman rumah atau di lahan sempit.
Kepada para peserta dipersilahkan meninjau Kebun Bergizi di atap rumah Markas HSC di Jalan Pengadegan dengan Kebun Bergizi tanaman lengkap. Diatas atap menunggu ahli-ajli lapangan Kenun pak Carwadi, Teguh serta Mas Toha yang sehari-hari memelihara, mengajak bicara dan ketawa tanaman dalam kebun tersebut dengan penuh kasih sayang. Mereka saling bertanya dan kagum memotret tanaman diatas atap gedung tersebut dilantai rmpat.
Di pimtu masuk disedialan pameran minuman dan makanan kecil dengan asumsi peminat dari para tamu tersebut untuk membelimya. Pada waktu pak Hayono Kembali dari Rapat Bersama Ibu-ibu RIA Pembangunan, sempat mencoba minuman dan pisang goreng yang ada. Setelah mau di bayar rupanya pak Haryono yang biasa menjadi Doen mereka menolak bayaran itu. Terima kasih dapat minuman gratis. Selamat menerima tamu bagi PKK Kelutahan untuk para tamu dari PKK Sawahlunto. Selamat Berkebun Bergizi juga yang akan menghilangkan stunting dan bayi lahir dibawah berat badan kurang dari tiga kilogram.